HARI 03 (28 JUNI 2023)
MT. SEORAK – EVERLAND - SEOUL (B/L/-)
Setelah selesai sarapan pagi, kita akan ditransfer
menuju Mt. Seorak adalah puncak tertinggi dari
Rangkaian Pegunungan Taebaek, terletak di
provinsi Gangwon, sebelah timur Korea Selatan.
Gunung Seorak disebut juga Seolsan atau
Seolbongsan. Dinamakan Seorak karena salju yang
turun di sini tahan lama atau gunung-gunungnya
berwarna putih seperti salju. Lalu mengunjungi
Gwangumsung Fortress Hill (Include Cable Car 2
way) dan Sinheungsa Temple adalah kuil utama
dari Ordo Jogye dari Buddhisme Korea. Terletak di
lereng Seoraksan di Sokcho, Provinsi Gangwon, Korea Selatan. Kemudian kita akan transfer menuju
Seoul untuk mengunjungi Everland Theme Park (Inc. Unlimited Ticket) adalah taman hiburan terbesar di Korea Selatan. Berlokasi di kompleks Everland Resort di Yongin, Gyeonggi-do, taman ini menerima
5,85 juta pengunjung tiap tahun dan menempati peringkat ke-19 di antara taman hiburan lain di dunia,
dalam hal jumlah pengunjung pada tahun 2018. HOTEL: Venue G Hotel 3* or Similar Hotel